Senin, 13 Februari 2012

bunda selamat ulang tahun.
semoga dibulan yg penuh kasih ini kau memperoleh cinta dan kasih yg tulus dari orang-orang yg mencintaimu. dibulan kasih sayang ini, tepat tanggal11 februari adalah ulang tahunmu. setiap hari usiamu terus bertambah. raga dan usiamu makin menua. kau tak sekuat dulu lagi. tapi kasih dan sayangmu masih tetap sama kuatnya seperti saat kami masih berada didalam perutmu. sejak didalam kandungan kau selalu berharap yg terbaik untuk anak-anakmu. mendoakan yg terbaik untuk anak-anakmu. dan tak pernah lelah akan segala tangis dan tingkah laku yg merepotkan. tak pernah terbesit dalam hatimu untuk mengeluh dan menyesal. sebaliknya dg segenap jiwamu kau korbankan segalanya untuk anak-anakmu. maaf bunda jika selama ini aku tak mampu membalas semuanya. hanya rasa kecewa yg mungkin sering kau rasakan dari semua sikapku saat ku mulai beranjak dewasa. tapi percayalah bunda bahwa anak-anakmu akan slalu ada untukmu dan slalu menyayangimu.
happy birthday mommy.. wish you will be happy always ^-^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar